Share artikel ini:


Pengkang adalah makanan khas Pontianak, Kalimantan Barat yang terbuat dari ketan dengan isian ebi. Makanan ini sering disajikan dengan sambal kerang yang pedas sebagai cocolan yang menambah rasa gurih dan pedas pada pengkang

#4 Bingka Barandam

Bingka Barandam (instagram.com/bingkabarandammamanana)

Bingka Barandam adalah kue tradisional khas Banjarmasin, Kalimantan Selatan yang terbuat dari bahan dasar tepung, telur, gula dan kayu manis. Kue ini kerap digunakan untuk menjamu tamu yang datang ke rumah, sebagai hidangan khas yang dihidangkan kepada tamu. Rasanya yummy banget dan menambah citarasa pada acara tamu datang ke rumah.

Bingka Barandam adalah salah satu kue tradisional yang menjadi andalan masyarakat Kalimantan yang kerap dihidangkan pada acara-acara tertentu..

#5 Nasi Bekepor

Nasi Bekepor (instagram.com/dunialoka.id)

Nasi Bekepor merupakan salah satu makanan khas raja-raja di Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur. Nasi ini rasanya menyerupai nasi liwet yang dominan dengan rasa santan dan disajikan bersama Daging Masak Bumi Hangus.

Daging Masak Bumi Hangus terbuat dari daging sapi yang dimasak dalam waktu lama dengan bumbu kecap sehingga warnanya menjadi hitam legam dengan aroma yang kuat.

#6 Juhu Umbut Sawit

Juhu Umbut Sawit (kalimantana.com)

Juhu Umbut Sawit merupakan makanan tradisional masyarakat Dayak, dari daerah Kalimantan Tengah yang dibuat dari umbut pohon kelapa sawit muda dan dibumbui dengan santan. Uniknya, makanan ini kerap disuguhkan pada acara-acara pernikahan adat sebagai menu spesial. Rasanya pasti akan nikmat dan menambah citarasa pada acara tersebut.

Sumber umbut sawit yang digunakan yaitu dari pohon kelapa sawit yang masih muda sehingga rasanya lebih lembut dan menyegarkan.

#7 Iwak Pakasam

Iwak Pakasam (foto: Ezagren via wikipedia)
Vin S
“If you wait for inspiration to write you’re not a writer, you’re a waiter.” ~ Dan Poynter
Berikan bintang kamu untuk kuliner khas Kalimantan
[Total: 3 Rata-rata: 5]



Berlangganan
Beritahu tentang
guest
0 Komentar
Inline Feedbacks
Lihat semua komentar