Ilustrasi foto: Maxime Gilbert via unsplash
Share artikel ini:


#4 Mencegah Tanda-tanda Penuaan Dini

Beberapa peneliti menemukan, bahwa bee venom merupakan salah satu bahan aktif alami yang memiliki kandungan mineral jauh lebih tinggi dari royal jelly. Tidak heran jika bee venom ampuh dalam merawat tanda-tanda penuaan seperti garis halus dan kerutan pada mata jika dipakai secara teratur tanpa menggunakan bahan kimia atau sintetis buatan.

#5 Meratakan Tekstur & Warna Kulit

Ilustrasi: PNW Production via pexels

Kandungan mineral yang lebih tinggi dari royal jelly pada bee venom membuat senyawa satu ini ampuh dalam menghilangkan bekas luka atau noda pada wajah. Oleh karena itu, pemakaian yang rutin dapat membuat wajah Sobat Halal memiliki warna kulit yang merata dengan tekstur yang lebih halus.

***

Nah, itulah 5 manfaat penggunaan bee venom sebagai bahan aktif alami dalam skincare. Selain alami, konon lebih ampuh dari royal jelly loh!

Vin S
“If you wait for inspiration to write you’re not a writer, you’re a waiter.” ~ Dan Poynter
Berikan bintang kamu untuk bee venom
[Total: 5 Rata-rata: 5]



Berlangganan
Beritahu tentang
guest
0 Komentar
Inline Feedbacks
Lihat semua komentar