Share artikel ini:


Gulai Gajebo atau Gulai Gajeboh memiliki kuah layaknya gulai pada umumnya. Gajebo, Yang membedakan dengan gulai daging biasa adalah bahannya yang biasanyaadalah bagian sandung lamur atau bagian daging sapi yang hampir semuanya terdiri dari lemak kenyal. Kadang-kadang digunakan juga daging tetelan yang banyak bagian lemaknya.

Perbandingan lemak dan daging pada gulai gajebo biasanya 3:1, makin banyak lemaknya makin gurih rasanya dan makin tinggi “level gajebo”-nya.

Kuahnya menggunakan kuah asam pedas atau asam padeh serta tidak menambahkan santan, maklum sudah gurih dari lemaknya.

5. Sate Lokan

Sate Lokan (via instagram @revimutiara)

Sate Lokan merupakan sate khas Padang yang berbahan dasar kerang hijau. Pada umumnya, lokan direbus terlebih dahulu, ditusuki, kemudian dibakar hingga kecoklatan. Setelah itu Sate Lokan akan disajikan bersama bumbu aneka rempah khas Padang.

Vin S
“If you wait for inspiration to write you’re not a writer, you’re a waiter.” ~ Dan Poynter
Berikan bintang kamu
[Total: 3 Rata-rata: 5]



Berlangganan
Beritahu tentang
guest
1 Komentar
Terbaru
Terlama Paling Banyak Dinilai
Inline Feedbacks
Lihat semua komentar